SINGKONKEJU

Selasa, 29 April 2014

Jiwaku

Jangan biarkan jiwa ini kelam dalam kesedihan
Karena jiwaku tak pantas menelan kesedihan

Jangan biarkan jiwa ini lelah 
karena aku tak mau lelah dalam kehidupan ini

Jangan biarkan jiwa ini bosan
karena jiwaku tak mau merasa bosan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Popular Posts